Netbook Murah Dengan Spek Mempuni Part 5

 on 26.1.17  

Netbook HP 11-f006TU


Merupakan netbook yang ane rekomendasikan keempat. Netbook ini memberikan kapasitas kesepatannya hingga 2.16 - 2.58 GHz. Sehingga kinerja netbook anda akan menjadi lebih baik. Ukuran layar yang 11,6" membuat netbook ini menjadi nyaman untuk dibawa kemana-mana. Netbook ini masih dibandrol dengan harga 3 jutaan. Cukup murah dengan spek seperti ini. Adapun spesifikasinya bisa anda lihat dibawah ini.


Spesifikasi :
Berat 1.31 kg
Layar 11.6″ diagonal HD anti-glare LED-backlit (1366 x 768)
Processor Intel Celeron N2840 2.16 GHz1 MB cache, up to 2.58 GHz
VGA Intel HD Graphics
Penyimpanan 500 GB 5400 rpm SATA
RAM 2 GB DDR3L-1333 SDRAM
Koneksi
  • Integrated 10/100 BASE-T Ethernet LAN
  • 802.11b/g/n (1×1)
  • Bluetooth 4.0 combo
Webcam HP TrueVision HD Webcam
Keyboard Island-style Keyboard
Touchpad multi-touch gesture support
Audio DTS Studio Sound + 2 speakers
Baterai 2-cell, 32 Wh prismatic
I/O Port
  • 1 multi-format SD media card reader
  • 1 USB 3.0
  • 1 USB 2.0
  • 1 HDMI
  • 1 VGA
  • 1 RJ-45
  • 1 headphone/microphone combo
Netbook Murah Dengan Spek Mempuni Part 5 4.5 5 campur aduk site 26.1.17 Netbook HP 11-f006TU Merupakan netbook yang ane rekomendasikan keempat. Netbook ini memberikan kapasitas kesepatannya hingga 2.16 ...


No comments:

Post a Comment

Featured Post

Persiapan Pengajuan Google Adsense

Artikel ini ane buat untuk sedikit berbagi apa yang ane telah lewati selama kurang lebih 2 bulan proses. Pengalaman dengan Google Adsen...